Empat orang pelajar sekolah menengah atas terjaring giat patroli malam Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran (Satpol PP dan Damkar) pada saat asik pesta tuak, Rabu (23/03).
- Sampah di Teluk Labuan Menggunung, Gubernur Andra Soni Turun Tangan
- Dua Hari Lagi Coblos Ulang Pilkada Kabupaten Serang, Bawaslu Temukan Ini
- Warga Harap Waspada, BMKG Sebut 4 Daerah di Banten Potensi Cuaca Buruk
Baca Juga
Kepala Satpol PP dan Damkar Rijono Melalui Kabid KKU P. Sianturi mengatakan.
"Miris sekali kita menemukan empat pelajar yang minum tuak di patung kuda di dekat Rumah Dinas Wabub," katanya.
Satpol PP bekerja sama dengan Camat Seluma langsung melakukan tindakan dan disuruh pulang.
"Kita langsung membuang tuak yang telah beberapa liter diminum, supaya tidak di minum kembali," tutup Sianturi. [A.MUKHTIAR]